Contact Us
Login
Logout
Pelataran
Leaderboard Satu Rumah
  • Berita Utama
  • Ekonomi & Bisnis
  • Internasional
  • Nasional
  • Properti
  • SBTV
  • Lainnya
    • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Otomotif
    • English
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Product Review
    • Sorot
    • Sport
    • Event
    • Opini
    • Profil
  • Kirim Tulisan
    • Login
    • Account
    • Logout
Pelataran
  • Berita Utama
  • Ekonomi & Bisnis
  • Internasional
  • Nasional
  • Properti
  • SBTV
  • Lainnya
    • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Otomotif
    • English
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Product Review
    • Sorot
    • Sport
    • Event
    • Opini
    • Profil
  • Kirim Tulisan
    • Login
    • Account
    • Logout
No Result
View All Result
Pelataran
No Result
View All Result
Home Kesehatan

Program Peningkatan Dengan Subtitusi Tepung Berbahan Dasar Daun Kelor Untuk Makanan Sehat Di Desa Korleko Selatan

Korleko Selatan, 31 Desember 2024

Lalu Rosmawan by Lalu Rosmawan
26 January 2025
in Kesehatan, Kuliner
A A
0
Dok. KKN PMD UNRAM Desa Korleko Selatan

Dok. KKN PMD UNRAM Desa Korleko Selatan

853
SHARES
1.2k
VIEWS

Dalam upaya meningkatkan kualitas makanan sehat masyarakat, KKN PMD Universitas Mataram bekerja sama dengan Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK)  melaksanakan program sosialisasi dan pelatihan. Kegiatan ini diselenggarakan di Kantor Desa Korleko Selatan dengan dihadiri oleh ibu-ibu PKK setempat. Mahasiswa KKN PMD Universitas Mataram pada kegiatan ini membawakan materi terkait pembuatan makanan sehat dengan substitusi tepung berbahan dasar daun kelor.

Daun kelor (Moringa oleifera) memiliki banyak manfaat kesehatan yang penting. Pertama, daun kelor kaya akan antioksidan, yang membantu melawan radikal bebas dan mengurangi risiko penyakit jantung serta diabetes. Selain itu, daun kelor dapat mengontrol kadar gula darah dengan meningkatkan produksi insulin, sehingga sangat bermanfaat bagi penderita diabetes. Daun kelor juga berperan dalam menjaga kesehatan otak, karena sifat antioksidannya dapat menurunkan risiko penyakit neurodegeneratif. Bagi ibu menyusui, daun kelor dapat meningkatkan produksi ASI berkat kandungan nutrisinya yang kaya.

Program ini bertujuan untuk memperkenalkan manfaat daun kelor sebagai sumber nutrisi yang kaya, serta cara penggunaannya dalam pembuatan suatu produk pangan. Dalam kegiatan ini, peserta tidak hanya mendapatkan teori mengenai manfaat daun kelor, tetapi juga langsung mempraktekkan pembuatan makanan, seperti kue dan camilan sehat, menggunakan tepung daun kelor.

WhatsApp Image 2025 01 25 at 22.48.12

Banner Publikasi Press Release Gratis

Ibu-ibu PKK terlihat antusias mengikuti setiap sesi, mulai dari pemaparan materi hingga praktik langsung. “Kami sangat senang bisa belajar cara membuat makanan sehat yang tidak hanya lezat tetapi juga bergizi,” ujar salah satu peserta.

WhatsApp Image 2025 01 25 at 22.47.45

Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pola makan sehat dan memanfaatkan sumber daya lokal. Selain itu, program ini juga diharapkan dapat mendorong kreativitas ibu-ibu PKK dalam mengolah makanan yang lebih bermanfaat bagi keluarga.

Resep cookies daun kelor

WhatsApp Image 2025 01 25 at 22.47.31

Inovasi cookies daun kelor yang telah terealisasikan ini pembuatannya sangat mudah, bahannya pun banyak dijumpai. Beberapa bahan yang diperlukan untuk membuat cookies ini diantaranya, margarin, gula, bubuk vanila, telur, tepung daun kelor, tepung terigu, garam dan baking powder. Alat yang dibutuhkan adalah timbangan digital, baskom, sendok, spatula, mixer, loyang dan oven. Untuk topping cookies digunakan choco chips. Berikut ini adalah cara pembuatan cookies dengan substitusi tepung daun kelor:

  1. Panaskan oven sampe pada suhu 150o C.
  2. Kocok telur, gula putih dan mentega hingga lembut dan merata menggunakan mixer.
  3. Setelah tercapur rata, tambahkan 1 sendok teh vanili kemudian kocok kembali hingga tercampur sempurna.
  4. Pada wadah terpisah campurkan tepung terigu, baking powder, tepung daun kelor dan sedikit garam. Kemudian aduk rata hingga semua bahan tercampur.
  5. Masukkan campuran tepung ke dalam adonan mentega secara bertahap sambil diaduk secara perlahan menggunakan sendok atau tangan.
  6. Pastikan semua bahan tercampur rata dan memiliki tekstur yang mudah dibentuk.
  7. Oleskan margarin di atas loyang secara merata.
  8. Ambil sekitar 1 sendok makan adonan dan bentuk menjadi bulatan. Letakkan di atas loyang dengan jarak cukup agar tidak saling menempel saat dipanggang.
  9. Pipihkan sedikit bulatan adonan menggunakan tangan dan tambahkan choco chip di atas adonan.
  10. Panggang cookies dalam oven dengan suhu 150o selama lebih kurang 20-30 menit.

Dengan suksesnya program ini, KKN PMD Universitas Mataram berkomitmen untuk terus mendukung masyarakat dalam meningkatkan kualitas makanan sehat melalui berbagai inisiatif inovatif di masa mendatang.

Penulis:

Baca Juga

KidySense

KidySense, Revolusi Deteksi Dini Gagal Ginjal Anak yang Ubah Paradigma Diagnosa Medis

5 October 2025
ihc

IHC Perkuat Sistem Tata Kelola Klinis Berbasis Etika Profesi, Pondasi Layanan Kesehatan yang Aman dan Bermartabat

5 September 2025
idAA/Stable

Holding RS BUMN Kantongi Rating idAA/Stable, Siap Pacu Strategi Keuangan dan Ekspansi Global

5 September 2025
IMG 20250726 124459

Ngopi di Sanggau: Secangkir Cerita, Sejuta Makna

26 July 2025

Indah Maryani (E1Q021009), Program Studi Pendidikan Fisika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Mataram.

Radhe Vrndavanesvari Devi (J1A021052), Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan, Fakultas Teknologi Pangan dan Agroindustri, Universitas Mataram.

Share341Tweet213Share60Pin77SendShare
Leaderboard Puteri Anak dan Puteri Remaja Banten 2026
Previous Post

Sinergi Mahasiswa KKN dan Warga Dusun Kubang: Bersama Membersihkan Jalan Raya

Next Post

KKN PMD UNRAM Mengadakan Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Masyarakat di Desa Korleko Selatan

Lalu Rosmawan

Lalu Rosmawan

Related Posts

KidySense

KidySense, Revolusi Deteksi Dini Gagal Ginjal Anak yang Ubah Paradigma Diagnosa Medis

5 October 2025
ihc

IHC Perkuat Sistem Tata Kelola Klinis Berbasis Etika Profesi, Pondasi Layanan Kesehatan yang Aman dan Bermartabat

5 September 2025
idAA/Stable

Holding RS BUMN Kantongi Rating idAA/Stable, Siap Pacu Strategi Keuangan dan Ekspansi Global

5 September 2025
IMG 20250726 124459

Ngopi di Sanggau: Secangkir Cerita, Sejuta Makna

26 July 2025
Next Post
Dok. KKN PMD UNRAM Desa Korleko Selatan

KKN PMD UNRAM Mengadakan Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Masyarakat di Desa Korleko Selatan

IMG 20250125 WA0068

Konfercab VII Digelar, Gus Soleh Terpilih Aklamasi Pimpin PCNU Paser

Dok. KKN PMD UNRAM Desa Montong Beter

Implementasi JAKABA dalam Mendukung Pertanian Berkelanjutan: Hasil KKN PMD UNRAM di Desa Montong Beter

Dok. KKN PMD UNRAM Desa Kwang Rundun

Sosialisasi Terkait Pengendalian Hama Dan Penyakit Pada Tanaman Holtikultura

Situasi Posko Utama Ledo

Ketua Umum BPC HIPMI Kabupaten Bengkayang, dr. Irwanda Djamil, Salurkan Bantuan kepada Korban Banjir di Ledo

Please login to join discussion
Square Media Wanita

Berita Utama

WhatsApp Image 2026 01 22 at 19.35.45 1
Berita Utama

Panen Kacang Panjang Jadi Bukti Pembinaan Nyata di Lapas Bandanaira

by Redaksi Lapas Bandanaira
23 January 2026
0

Banda Naira, INFO_PAS - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Bandanaira kembali membuktikan keberhasilan program pembinaan kemandirian melalui kegiatan pertanian produktif....

Read moreDetails
WhatsApp Image 2026 01 12 at 14.19.12 1 768x512 1

Presiden Prabowo Perkuat Pembangunan SDM Lewat Sekolah Rakyat Terintegrasi

20 January 2026
PLN Terus Pulihkan Listrik Aceh, Crane Disulap Jadi Tower Darurat

PLN Terus Pulihkan Listrik Aceh, Crane Disulap Jadi Tower Darurat

29 December 2025
Lapas Bengkulu, Pembinaan Rohani, Penyuluh Agama, Warga Binaan, Masjid An-Nur, Kemenag Bengkulu, Mengaji Iqro, Tausiyah, Pembinaan Kepribadian, Bakti pada Orang Tua

WBP Dalami Iqro dan Al-Qur’an dalam Pembinaan Rohani Rutin Lapas Bengkulu

9 December 2025
Pascabencana Banjir Agam Kembali Menyala, Sistem Kelistrikan Sumbar Pulih 100%

Pascabencana Banjir Agam Kembali Menyala, Sistem Kelistrikan Sumbar Pulih 100%

7 December 2025
Rumah Prabu Half Page

Berita Terkait

WhatsApp Image 2026 01 27 at 19.11.02 1

Tak Asal Bebas, Bapas Bengkulu Pastikan Klien Pemasyarakatan Siap dan Terawasi

27 January 2026
WhatsApp Image 2026 01 27 at 09.23.38 1

Lewat Sidang TPP, Bapas Bengkulu Pastikan Klien Pemasyarakatan Aman dan Siap Kembali ke Masyarakat

27 January 2026
WhatsApp Image 2026 01 27 at 10.24.05

Pengawasan Klien Dewasa Diperketat, Bapas Bengkulu Jamin Keamanan Masyarakat

27 January 2026
Desain tanpa judul 4 1

KUHP Baru Dorong Keadilan Lebih Humanis, Bapas Bengkulu Tingkatkan Kesiapan SDM

27 January 2026
IMG 20260121 WA0054 1 1140x1520 1

Warung Makan Pakde Raing Karangbinangun: Sajian Masakan Emak yang Bikin Kangen, Wajib Dicoba!

27 January 2026
WhatsApp Image 2026 01 27 at 15.33.45

Wujudkan Tertib Administrasi, Lapas Arga Makmur Proses Usulan Pensiun Empat Pegawai Purna Tugas

27 January 2026
Pelataran

Pelataran.com adalah portal media berita online yang terbuka untuk umum dan menerima kontribusi tulisan dari berbagai penulis. Tulisan yang dimuat dapat berupa berita, press release, opini, maupun bentuk tulisan lainnya.

Segala konten yang dipublikasikan di Pelataran.com merupakan tanggung jawab penuh dari masing-masing penulis. Hak cipta atas isi tulisan, gambar, maupun video yang ditayangkan di situs ini sepenuhnya menjadi milik penulis atau pengunggah konten.

Follow Us

Pelataran.com

Jika Anda merasa keberatan dengan adanya tulisan, gambar, atau video yang ditampilkan di situs ini karena alasan hak cipta atau alasan lainnya, silakan hubungi tim redaksi melalui email di:

📧 redaksi@pelataran.com

Kami akan segera meninjau dan menghapus konten yang dimaksud sesuai dengan kebijakan dan pertimbangan redaksi.

Penting!

Tulisan yang tidak disertai dengan foto atau gambar atau ilustrasi tidak akan dipublikasikan dan akan langsung dihapus oleh Redaksi. Gambar harus ada hubungannya dengan tulisan ya dan bukan foto selfie penulis

Pemberitahuan!

Pelataran.com adalah portal berita komunitas yang berpusat di Jakarta dan tidak memiliki kantor perwakilan dimanapun. Tulisan atau berita yang ada merupakan kontribusi penulis lepas dari seluruh Indonesia bahkan dari seluruh dunia. Hati-Hati dengan oknum yang meng-atas-nama-kan Pelataran.com dengan mengaku sebagai wartawan, karena kami tidak memiliki wartawan dan tidak mengeluarkan kartu pengenal wartawan atau Kartu Pers atau Press ID Card.

Iklan Guest Post
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Cyber
  • Syarat dan Ketentuan
  • Disclaimer
  • Mengapa Tulisan Belum Ditayangkan?
  • Contact Us

© 2023 Pelataran - Pres Rilis dan Berita

No Result
View All Result
  • Berita Utama
  • Ekonomi & Bisnis
  • Internasional
  • Nasional
  • Properti
  • SBTV
  • Lainnya
    • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Otomotif
    • English
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Product Review
    • Sorot
    • Sport
    • Event
    • Opini
    • Profil
  • Kirim Tulisan
    • Login
    • Account
    • Logout
  • Login
  • Sign Up

© 2023 Pelataran - Pres Rilis dan Berita